Memastikan Komunikasi Keberlanjutan yang Otentik: Memahami, Mengekang dan Menghindari Praktik Greenwashing
Kegiatan ini merupakan pengabdian masyarakat dosen yang membahas tentang meningkatnya kekhawatiran fenomena greenwashing (mengomunikasikan praktik ramah lingkungan yang tidak sesuai dengan kenyataannya) di dunia bisnis dan menekankan pentingnya komunikasi keberlanjutan yang transparan dan bertanggung jawab.